-
Refleksikan Ramah Gender, 1 Kunci Bergaul Asyik Masa Kini
“PEREMPUAN BERTATO BURUNG HANTU TEWAS DI SELOKAN” Headline news yang sempurna yang kulihat di siang ini. Mengantarkan aku semangat menyelesaikan tulisanku. Meski pikiran berkecamuk ya membacanya. Apa yang kamu fikirkan dengan perempuan bertato? Berani sekali memang aku memilih judul Refkleksikan Ramah Gender, 1 Kunci Bergaul Asyik Masa Kini. Aku tahu betul jika pembahasan kali ini bisa mengundang pro dan kontra. Tapi aku ingin berbagi cerita ditengah krisis gender masa kini. Sesuai penglihatan aku sebenarnya, beberapa media sudah mulai ramah gender, terlebih memilih headline yang tepat, judul unik, tetap asyik. Disamping itu, aku paham betul untuk membuat media ramah gender itu tidak mudah. Mewujudkan media yang ramah gender, butuh mengedukasi penggiat…