• Mengenal Suku Baduy dan 3 Alasan (Kembali) Ke Kanekes

    Jauh dari kata mewah, jangkauan teknologi, pengaruh luar daerah dan apa lagi ya? Suasana di tempat ini berbanding terbalik sekali dengan kehidupan Jakarta dengan segala hiruk pikuknya. Sekalinya trip, aku segera ingin mengenal suku Baduy dan 3 alasan kembali ke kanekes. Kanekes adalah desa yang berada di kecamatan Leuwidamar, Kabupaten Lebak, Banten. Desa ini terletak 38 km dari Rangkasbitung. Desa inilah yang menjadi mukim suku baduy yang sering menyebut dirinya dengan sebutan urang kanekes. Perjalanan Bertemu Suku Baduy Untuk bisa berkunjung ke Kanekes, aku mengikuti trip dari komunitas Backpacker Jakarta. Perjalanan dimulai dengan naik kereta listrik menuju Stasiun Rangkas Bitung. Karena aku tinggal di daerah Jakarta Timur, maka aku harus…

error: Content is protected !!